Description
Padma berarti Bunga Seroja, dan Nawasena berarti masa depan yang cerah. Motif “Padma Nawasena” ini terefleksi dari desain yang menggunakan warna cerah, dengan Bunga Seroja yang memiliki filosofi untuk bertumbuh menuju arah yang lebih baik. Scarf ini digambarkan dengan latar berwarna kuning sebagai representasi dari sebuah harapan, yaitu harapan untuk terus bertumbuh menjadi diri yang lebih baik lagi di kemudian hari. Dengan scarf ini sebagai aksesori tambahan, sehingga tidak perlu khawatir lagi mengenai penampilanmu.
EN :
Padma means Lotus in Indonesian, and Nawasena means a bright future. This pattern “Padma Nawasena” reflecting a bright colored design, with lotus that means growth depicted in the yellow color as a representation of hope. With hope, we are aiming to be the better version of ourselves. With this scarf as an additional acessory, you don’t need to worry about your outfits.
Reviews
There are no reviews yet.