Description
Mengantarkan kita pada sebuah cerita mengenai bagaimana sosok Arjuna memperoleh senjata yang paling ampuh untuk digunakan dalam perang Bharata Yudha. Berasal dari karya sastra Jawa kuno, cerita dengan sosok Arjuna ini kemudian dituangkan dengan penggambaran tokoh Arjuna dalam sebuah motif scarf bertemakan daerah Jawa. Warna putih dan abu-abu sebagai warna utama, memberikan kesan penampilan yang simple namun tetap mewah untuk berbagai macam styling. Bayangkan saat mengkreasikan scarf Sroja ini menjadi berbagai gaya, menunjang personamu dalam berbusana. Scarved your persona, styling with Sroja
EN :
Inspired from old javanese literature, this story of Arjuna depicted in the pattern of scarf with a javanese theme. The color white and grey as the primary color will give a simple look yet luxury for different kinds of styling.
Reviews
There are no reviews yet.